Tuesday, 29 December 2015

Sistem saraf pusat

SISTEM SARAF PUSAT terdidir dari otak dan sumsum tulang belakang . bagian luar otak dan sumsum diselubungi oleh selaput meninges. dari dalam ke luar, meninges terdiri dari tiga lapisan yaitu (lapisan paling dalam yang melekat pada permukaan otak dan sumsum tulang belakang). araknorid, ( lapisan tengah yang terletak antara piamer dan duramatur), dan duramatur (lapisan terluar yang melekat pada tulang).

No comments:

Post a Comment